Ahmad Yudhi Wahyuni Usman (lahir di Banjarmasin, 5 Oktober 1955) adalah wali kota Banjarmasin periode 2005-2010 dengan menggandeng H. Alwi Sahlan sebagai Wakilnya.
Berdasarkan undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, bahwa sebuah Pemerintah Daerah memiliki seorang Kepala Daerah yang dibantu oleh seorang Wakil Kepala Daerah.
Comments